Akmal Slamet Satrio
XII MIPA 1, 2024
Research Based LearningAkmal Slamet Satrio
Melalui Research Based Learning, kami dapat mengeksplor berbagai bidang yang menarik dan juga mengembangkan kemampuan menganalisis dan melaksanakan riset secara terstruktur. RBL juga memperluas wawasan saya terhadap banyak aspek kehidupan yang dapat diteliti dan masih bisa ditingkatkan kualitasnya.
Judul Karya Tulis Ilmiah
Perbandingan Uji Coba Konduktivitas Termal Dengan Bahan-bahan Isolator Organik